Leg 2, Semi Final Liga 3 Asprov Sumbar. Akankah, Klub Legenda Perserikatan PSP Padang, Terkubur di Babak Semi Final

Spread the love

SUNGAI SARIK, INVESTIGASI_Leg 2 semi final Liga 3 Asprov Sumbar antara PSP Padang Vs Josal FC, digelar hari ini, Jumat (5/1) pukul 14.00 WIB siang di Stadion Sungai Sarik, Kabupaten Padang Pariaman

Pada leg 1 PSP Padang dibungkam tuan rumah 2 – 0. Sehingga, perjuangan tim legenda Perserikatan itu, untuk menuju semi final sangat berat. Karena, harus menang selisih gol 3 – 0

Sangat berat, sebab dihadapi klub debutan yang lagi naik daun, juga merangkap sebagai tuan rumah

Dukungan penonton menjadi pemain ke 12 bagi Josal FC. Dan, ini sangat berat bagi PSP Padang, apalagi dibawah tekanan penonton

Apakah, klub legenda Perserikatan PSP Padang, akan terkubur di babak semi final Liga 3 Asprov Sumbar

Namun, PSP Padang, masih punya peluang membalikkan keadaan. 4 pemain kunci yang tak bisa tampil pada leg 1, akan diturunkan pada leg 2. Apakah, PSP Padang mampu membalikkan keadaan

Saksikan laga harga diri dan harga mati ini, Jumat (5/1) pukul 14.00 siang, melalui siaran langsung live streaming Channel Investigasi (Investigasi TV). Aldo

More From Author

Menyusuri Jalan Ekstrem Bayang – Alahan Panjang, Aspal Hitam, Bak Hamparan Permadani, Membentang Panjang Diantara Bukit dan Jurang, Adratus : Aspal Reject, Sisa Aspal Dihampar Tak Dibayar, Dibayarkan Hanya Jalan Aspal Pakai Marka

Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan PDTT Kepatuhan Belanja Daerah Pemerintah Kabupaten Solok, Epyardi Asda : BPK Audit Seluruh Lembaga, Tak Ada Lagi Perjalanan Fiktif dan Mark Up

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

ADVERTISEMENT