
SG. SARIK, INVESTIGASI_Klub kebanggaan Kota Serambi Mekah, PSPP Padang Padang, sudah menancapkan sebelah kaki ke Grand Final, Liga 3 Asprov Sumbar. Setelah di Leg 1, menundukkan PS. Pasbar 1 – 0
Pada leg 2 berlangsung hari ini, Kamis (4/1), pukul 13.00 WIB, PSPP Padang Panjang kembali berhadapan dengan PS. Pasbar di Stadion Sungai Sarik, Kabupaten Padang Pariaman
Partai hidup mati ini, bakal berlangsung seru. Karena, pertarungan untuk merebut tiket ke Grand Final. Apakah PSPP Padang Panjang, kembali meraih kemenangan dan mengunci tiket Grand Final
Atau PS. Pasbar, bakal membalikkan keadaan, menundukkan PSPP Padang Panjang, sehingga merebut tiket Grand Final Liga 3 Asprov Sumbar
Investigasi Channel (Investigasi TV), akan menyiarkan secara langsung partai hidup mati ini. Partai ini, akan digelar pukul 13.00 WIB, siang ini di Stadion Sungai Sarik
Live streaming Investigasi Channel (Investigasi TV) akan dipandu host Herman Jetar dan kameramen Aldo Novid. Aldo